Desain Meja Makan Dengan Kaca Transparan Terkesan Lebih Mewah

0
3950
Desain Meja Makan Dengan Kaca Transparan Terkesan Lebih Mewah

Desain Meja Makan Dengan Kaca Transparan Terkesan Lebih Mewah – Dari berbagai jenis material yang ada, sudah jelas bahwa material kayu itu lebih mahal dibandingkan dengan material kaca. Maka dari itu, orang yang memiliki uang lebih pastinya akan memilih material kayu dibandingkan dengan material kaca.

(baca juga : KEREN! Berikut 4 Ide Gaya Dekorasi Minimalis Meja Makan )

Tapi jika uang anda pas-pasan, maka pastinya anda akan lebih memilih meja makan dengan material kaca. Tapi jangan khawatir, walaupun dari kaca, bukan berarti meja makan yang anda miliki murahan ya. Seperti yang dilansir dari Homedesignlover , ada beberapa desain untuk kalian yang ingin menggunakan material kaca sebagai meja makan.Berbagai cara dapat dilakukan demi lebih terlihat elegan dan mewah walaupun hanya menggunakan material kaca.

Berikut Ini Desain Meja Makan Dengan Material Kaca

Flat in Kalorama

Desain Meja Makan Dengan Kaca Transparan Terkesan Lebih Mewah

Desain meja makan ini merupakan meja makan persembahan Riva 1920. Kaki kayu pada meja ini terlihat kontras dengan kaki logam kursi. Ruang makan ini menjadi nuansa yang hebat. Setelah itu memilih hadapan pada jendela terbuka, membuat ruangan terkesan lebih besar.

Beach Style Dining Room

Desain Meja Makan Dengan Kaca Transparan Terkesan Lebih Mewah

Meja dengan material kaca transparan dan kursi transparan membuat ruangan dan meja makan anda terlihat bersih dan mengkilau dari biasanya. Pilihan ini cukup baik dan bagus untuk menyeragamkan dengan material yang anda pilih.

Forest Manor Model Home

Desain Meja Makan Dengan Kaca Transparan Terkesan Lebih Mewah

Warna gelap pada ruangan dapat menambah drama pada suatu ruangan, tapi perlu juga di tempatkan dekat dinding. Taruhlah 2 hiasan dinding sehingga dapat menyeimbangkan dengan warna gelap tersebut. Perhatikan juga karpet yang terbentang, warna nya serupa dengan dinding sehingga dapat menarik style ke dalam ruangan.

Italian Loft

Desain Meja Makan Dengan Kaca Transparan Terkesan Lebih Mewah

Meja makan dengan material kaca ini terlihat dari lantai atas memiliki dasar yang unik dan di tampilkan melalui kaca.

Los Angeles Dining Room

Desain Meja Makan Dengan Kaca Transparan Terkesan Lebih Mewah

Desain terbuka ini biasanya memiliki tampilan yang luar biasa. Maka dari itu sebelum menata ruangan, harus membuat planning terlebih dahulu terutama area ruang makan dan dapur. Dari foto ini terlihat bahwa kita dapat melihat alam bebas dari ruang makan.

(baca juga : Tips Memilih Meja Makan di Rumah Anda )